Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

April 20, 2024, 01:29:29 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 188
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 178
Total: 178

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

Blog Posting Software

Dimulai oleh Idad, Juli 05, 2009, 09:22:35 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

Idad

Sekarang (mungkin dari dulu) banyak bermunculan Software-Software yang memudahkan ktia nutuk mengepost tulisan kita ke Blog. Ada yang dijalankan dari Browser dan ada pula yang di Install ke komputer.

Saya pribadi menggunakan ByteScout Post2Blog. Keunggulan program ini yaitu Freeware, Ada Feature Add Ping List (jadi ga usah nambah ping 1-1 ke daftar, cukup dari ping list berbentuk txt), dan Ada Prgoress Bar saat kita mengupload tulisan ke Webblog kita.

Selama ini saya menggunakan akun Wordpress saya, Alhamdulillah tidak ada masalah dalam penguploadan topik/post. Posting Ke Blogger (Alhamdulillah) juga tidak ada masalah (tapi baru bisa sekarang, beberapa bulan yang lalu ada pesan error, mungkin dari komputer saya).

Ada banyak Freeware lain yang menawarkan Desktop Publishing. Saya juga sudah banyak mencoba, mulaid dari w.bloggar, Windows Live Writer, Scribe Fire, Thingamablog, Qumana, Zoundry. Semua nama barusan itu Freeware. Menurut rangking atas hasil uji User Experience (saya sendiri) berikut rangkingnya.

1. Post2Blog
2. Qumana
3. Scribe Fire
4. Windows Live Writer
5. w.bloggar
6. Thingamablog
7. Zoundry

Penilaian diatas juga didasarkan pada kinerja software, kestabilan software (bebas bug) User Interface yang mendukung, WSIWYG, dan Fasilitas Ping. Penempatan Paling atas sampai bawah lebih cendrung berdasarkan Kinerja Software, Kestabilan Software (Paling diutamakan), dan Fasilitas Ping. Zoundry memiliki User Interface, Feature Software, Fasiltias Ping, dan Kinerja Software yang bagus. Sayangnya pada waktu itu saya test Zoundry mengalami program Error saat kita terlalu sering merubah settingan akun.

Selamat Mencoba!