Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

April 20, 2024, 02:22:32 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 231
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 207
Total: 207

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

kimia fisika

Dimulai oleh chemjr125, Agustus 11, 2009, 07:54:06 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

syx

kimia fisika adalah ilmu kimia dari sudut pandang fisika. misalnya berkaitan dengan termodinamika, kimia kuantum, kinetika fasa gas dan cair, struktur kristal dan solid state, dan makromolekul.
FYI, dalam farmasi ada ilmu terapan yang disebut farmasi fisika.

nmramaa

jurusan kmia fisika emang nggak da..
tapi kimia fisika itu merupakan peminatan di jurusan kimia ui.
saya anak fisika ui, pernah diksih tau ama temen di kimi ada peminatan di kima, salah satunya ya kimia fisika itu

Haryanto

ooo.. kata temen saya yg kul di ui, kul di mipa ui asik ya.. banyak 'pemandangan', terutama farmasinya ya.. beda ama di itb jaman saya, 'kering'...haha (peace, just an intermezzo..) :D

Yah, apapunlah, skrg sains itu saling terkait.. anda terserah pilih mau main di mana, bisa di core nya, atau di border.. sbenarnya seseorang ga bisa lagi katakan bahwa ia physicist atau chemist saat ini tanpa sebutin main subjectnya apa.. krn sangking luasnya sains saat ini.. contoh nyata saja.. mahasiswa2 cerdas awal tahun 1900 an wajar kalau ia sudah doktor di usia 22/23/24 tahun.. mis. di Eropa.. skrg, rata2 26/27/28 tahun.. ini sudah bagus.. krn memang sains itu sangat luas.. jadi untuk dapat sampai ke frontier, butuh waktu dan usaha lebih dibanding dulu.. mungkin sebelum 1900, kita memandang fisika/kimia (sy pake fisika dulu krn saya org fisika) analog dengan sekarang kita memandang material physics/geophysics..
We must know — we will know!
-David Hilbert -

hawari

kebetulan di jurusan kimia institut aku ada bidang kimia fisika. Biasanya membahas kuantum ataupun aspek kimia yang ditinjau dari aspek fisikanya(viskositas dll), polimer n elektrokimia. Klo bilang pekerjaan, kayaknya ya jadi peneliti atau dosen gitchu.Tp klo pngn jadi pengusaha biasanya jadi pengusaha pengolah limbah plastik..^^