Gunakan MimeTex/LaTex untuk menulis simbol dan persamaan matematika.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

April 20, 2024, 07:37:33 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 231
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 213
Total: 213

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

MENGAKALI ATOM

Dimulai oleh excelboy, Agustus 11, 2011, 08:12:37 AM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

excelboy

 :) KALAU SELURUH BENDA DI SEMESTA INI DISUSUN OLEH ATOM , DAN BEDA ANTARA BENDA SATU DENGAN YANG LAINNYA HANYA PADA JENIS DAN SUSUSAN ATOMNYA , MAKA BISAKAH KITA MEMBUAT BENDA YANG TADINYA BUKAN EMAS MENJADI EMAS ?

CONTOHNYA GINI : KAYU , TERBUAT DARI ATOM KARBON dsb dsb DENGAN SUSUNA TERTENTU , LALU KITA UBAH ATOM KARBON ITU MENJADI ATOM EMAS DENGAN SUSUSAN YANG DIUBAH MENJADI SUSUNAN LOGAM EMAS , KAN JADI BERUBAH TUH KAYU MENJADI EMAS ...

DAN BISAKAH KONSEP / TEORI ITU DILAKUKAN UNTUK SEMUA JENIS BENDA DAN MENGUBAHNYA MENJADI YANG KITA INGINKAN ?  :)

Balya

yang dimaksud disini untuk mengubah jumlah isi partikel subatomik itu ya?
rasanya ini sudah pernah dibahas,
dengan mengutak atik si subatom unsur supaya sama dengan emas..

tapi bukannya itu akan menjadi radioaktif unsur yang diutak atik tadi, selain 'limbahnya' berbahaya, dan unsur buatan ini juga tidk stabil, seandainya jadi emas, pasti menuntut untuk kejati dirinya lagi...

Sorry but you are not allowed to view spoiler contents.



koreksi kalau salah ni..
^-^
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

nate river

susah dunks....
pasti butuh energi yang gedhe wat menguraikan atom tsb ke masing2 unsur...  ::)
hidup itu seperti asimtot...
meski mustahil mencapai titik kesempurnaan, tapi kita akan selalu berusaha mendekati kesempurnaan....

excelboy

Kutip dari: Balya pada Agustus 11, 2011, 09:56:28 AM
yang dimaksud disini untuk mengubah jumlah isi partikel subatomik itu ya?
rasanya ini sudah pernah dibahas,
dengan mengutak atik si subatom unsur supaya sama dengan emas..

tapi bukannya itu akan menjadi radioaktif unsur yang diutak atik tadi, selain 'limbahnya' berbahaya, dan unsur buatan ini juga tidk stabil, seandainya jadi emas, pasti menuntut untuk kejati dirinya lagi...

Sorry but you are not allowed to view spoiler contents.



koreksi kalau salah ni..
^-^

ya mungkin bisa menjadi radoaktif dengan melepas sinar alfa beta gamma , saya terinspirasi aja dari fenomena peluruhan radioaktif radon berubah menjadi apaa gitu saya lupa dengan proses peluruhan. Jadi idenya kita buat dulu kayu itu menjadi radioaktif dengan mengarahkannya menjadi emas jika meluruh. Mengubah sesuatu materi menjadi radioaktif itu kan dengan cara menjadikan partikelnya ga stabil , lalu mengarahkannya ke gugusan atom penyusun emas dengan cara mengeliminasi atom penyusun si kayu menjadi mendekati emas lalu biarkan ia meluruh atau kita luruhkan sehingga benar-benar menjadi emas.

Balya

Radium klau ga salah,
lupa juga,
:D

ya dperti itu klau mau ngubah unsur,
tpi ga pernah juga si dengar kabar kalau teori ini sudah mncul lalu ada/ tdk orang melkkn perbuhn unsur lain jadi unsur emas,
:D

Sorry but you are not allowed to view spoiler contents.
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

excelboy

Kutip dari: Balya pada Agustus 11, 2011, 10:50:25 AM
Radium klau ga salah,
lupa juga,
:D

ya dperti itu klau mau ngubah unsur,
tpi ga pernah juga si dengar kabar kalau teori ini sudah mncul lalu ada/ tdk orang melkkn perbuhn unsur lain jadi unsur emas,
:D

Sorry but you are not allowed to view spoiler contents.


mungkin di masa depan nanti ada , dan mungkin orang yang pertama kali melakukannya adalah saya , atau ente whehehe :D

semut-ireng

masa si belum pernah dengar ? ada yang sudah pernah melakukannya,  orang Indonesia juga,  bukan di lab tentunya,  namanya Makdum Ibrahim.   ( kalo lab sampai kiamat juga gak bakalan bisa........ ;D)

excelboy

Kutip dari: semut-ireng pada Agustus 11, 2011, 11:02:37 AM
masa si belum pernah dengar ? ada yang sudah pernah melakukannya,  orang Indonesia juga,  bukan di lab tentunya,  namanya Makdum Ibrahim.   ( kalo lab sampai kiamat juga gak bakalan bisa........ ;D)

makdum Ibrahim tu siapa ya ?? sori rada kurang info :D 

mungkin nanti di masa depan ada ... :)

Balya

Kutip dari: excelboy pada Agustus 11, 2011, 10:58:35 AM
mungkin di masa depan nanti ada , dan mungkin orang yang pertama kali melakukannya adalah saya , atau ente whehehe :D



iya noh,
makdum ibrahim itu opo?
???
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

semut-ireng

Kutip dari: Balya pada Agustus 11, 2011, 11:23:39 AM

mungkin di masa depan nanti ada , dan mungkin orang yang pertama kali melakukannya adalah saya , atau ente whehehe


di lab maksudnya ? :P  mungkin di masa depan bisa,  harus bertahap tentunya,  bukan di fisika dulu tapi harus melalui biologi dulu. tunggu kalo abiogenesis modern sudah bisa dibuktikan...... ;D

Balya

Kutip dari: semut-ireng pada Agustus 11, 2011, 12:00:02 PM
di lab maksudnya ? :P  mungkin di masa depan bisa,  harus bertahap tentunya,  bukan di fisika dulu tapi harus melalui biologi dulu. tunggu kalo abiogenesis modern sudah bisa dibuktikan...... ;D
kurang paham ni mengenai abiogenesis..
kok harus kesitu dulu ya?
???
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

excelboy

Kutip dari: Balya pada Agustus 11, 2011, 12:20:07 PM
kurang paham ni mengenai abiogenesis..
kok harus kesitu dulu ya?
???

wah penjelasannya makin seru ni , kenapa abiogenesis ? :)

Farabi

Sejauh pengetahuan saya yang membedakan antara atom satu dengan lainnya adalah elektronnya. Jadi secara teori harusnya, dengan menambahkan atau mengurangi jumlah elektron harusnya kita bisa menciptakan atom emas. Tapi berdasarkan hasil penelitian ternyata tidak semudah itu, ion adalah atom yang bermuatan listrik, tapi ion tidak mempunyai elektron yang berputar seperti struktur atom emas. Kita bisa melihat elektron yang digerakan kemudian dibuat sebuah gap atau jurang, melompat dan berpendar menjadi cahaya, menurut pendapat saya, elektron yang kemudian tidak menemukan atom yang terdekat, bergetar bergerak kesana kesini menabrak apa saja yang ada disekelilingnya sehingga ada partikel lain yang melompat ke mata kita yang menerjemahkan hal tersebut sebagai cahaya.

Jika kita mencoba melepas sebuah elktron, maka elektron tersebut akan menjadi sinar, dan seperti yang dikatakan diatas, ini adalah radiasi. Jadi, mengubah kayu menjadi emas, seharusnya adalah ahl yang sangat mungkin, tapi dibutuhkan suatu ilmu pengetahuan baru yang jauh lebih maju daripada sekarang. Mungkin nantinya, ilmu partikel quantum bisa menjelaskan hal ini.
Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.

excelboy

Kutip dari: Farabi pada Agustus 11, 2011, 05:39:08 PM
Sejauh pengetahuan saya yang membedakan antara atom satu dengan lainnya adalah elektronnya. Jadi secara teori harusnya, dengan menambahkan atau mengurangi jumlah elektron harusnya kita bisa menciptakan atom emas. Tapi berdasarkan hasil penelitian ternyata tidak semudah itu, ion adalah atom yang bermuatan listrik, tapi ion tidak mempunyai elektron yang berputar seperti struktur atom emas. Kita bisa melihat elektron yang digerakan kemudian dibuat sebuah gap atau jurang, melompat dan berpendar menjadi cahaya, menurut pendapat saya, elektron yang kemudian tidak menemukan atom yang terdekat, bergetar bergerak kesana kesini menabrak apa saja yang ada disekelilingnya sehingga ada partikel lain yang melompat ke mata kita yang menerjemahkan hal tersebut sebagai cahaya.

Jika kita mencoba melepas sebuah elktron, maka elektron tersebut akan menjadi sinar, dan seperti yang dikatakan diatas, ini adalah radiasi. Jadi, mengubah kayu menjadi emas, seharusnya adalah ahl yang sangat mungkin, tapi dibutuhkan suatu ilmu pengetahuan baru yang jauh lebih maju daripada sekarang. Mungkin nantinya, ilmu partikel quantum bisa menjelaskan hal ini.

ini dia gan , suatu saat nanti kita bakal melakukan revolusi sains dan teknologi , ane optimis ini bisa dilakukan apalagi menurut ane penjelasan ka farabi itu sangat memungkinkan , cuma yang masih terlihat ga mungkin adalah teknologinya , ga masalah itu hanya soal waktu :)

Farabi

[pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]

"They concluded that the low-speed neutrons caused the uranium nucleus to fission, or break apart, into two smaller pieces. "

Neutron kalo ditabrakan bisa memecah atom. Mungkin bisa dijadikan petunjuk.

Yang jelas kita ini mentok di peralatan. Dan kita tidak punya ilmu untuk membuat alat dari benda benda yang ada dilingkungan kita.
Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.