Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

deteksi kerah baju dengan opencv

Dimulai oleh babatanese, Oktober 04, 2011, 09:28:50 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

babatanese

halo semua,
saya sedang mengerjakan tugas kuliah tentang computer vision dan saya ingin membuat sebuah program yang dapat mendeteksi baju seseorang berkerah atau tidak, saya sudah mencoba dengan menggunakan skin detector dan beberapa modifikasi pada program saya akan tetapi hasilnya masih jelek :(
adakah yang bisa membantu bagaimana cara mendeteksi kerah baju dengan opencv?

untuk para master opencv maupaun computer vision, dimohon bantuannya...

rilbol

Ini maksudnya seperti apa sih? Kan baju yang memiliki kerah atau tidak bisa dilihat dengan mata telanjang?

egodasa

wew,unik juga programmnya.tapi sih sebaiknya yang lebih kreatif bagi kehidupan kita