Member baru? Bingung? Perlu bantuan? Silakan baca panduan singkat untuk ikut berdiskusi.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 28, 2024, 09:54:52 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 116
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 135
Total: 135

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

lukisan haram ????

Dimulai oleh udang, Juli 23, 2009, 10:25:26 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

udang

ada yang tau kenapa lukisan haram dalam hukum islam ?

gua ga ngerti nih......
Take a deep breath, lay down, and gaze upon the sky...

udang

sori baru baca pengumuman ;D ;D..ternyata ga boleh cuma nanya ya ???, harus ada isinya? oke.

gua pernah baca kalo istri Rasulullah, Aisyah telah membeli bantal kecil untuk hiasan yang didalamnya terdapat gambar. Ketika Rasulullah melihat bantal tersebut, beliau berdiri di depan
pintu dan enggan untuk masuk seraya bersabda : Sesungguhnya pemilik gambar ini akan diadzab dan akan dikatakan
kepada mereka. 'Hidupkanlah apa yang telah engkau ciptakan".

kenapa lukisan/gambar haram ??
apa lukisan/gambar membuat kerugian, keburukan, atau semacamnya?
Take a deep breath, lay down, and gaze upon the sky...

jam

 ya.. lukisan/patung itu tdk bleh di pajang
karena malaikat rahmat nya nnti kgak prnh
dtng lagi ke rmh kita

udang

tapi kenapa malaikat ga mau dateng??
sesuatu yang haram pasti membawa kerugian, misalnya kayak khamar, judi, dll..
lukisan itu membawa kerugian dari mananya?


sori banyak nanya ;D ;D
Take a deep breath, lay down, and gaze upon the sky...

Idad

Lukisan-lukisan yang berupa
1. Gambar bukan orang non muslim
2. Gambar telanjang (apapun itu, termasuk memperlihatkan aurat)--> berarti gambar perempuan yang keliatan rambutnya jgua termasuk.
3. Gambar yagn ada salibnya
4. Gambar hewan

Itu selain malaikat ga masuk, juga yang no 1,2&4 itu ditenggeri setan diatasnya, termasuk patung-patungan jgua ditenggeri setan.
Nah..., klo rumah ktia ga masuk malaikat kerugaiannya ga ada yang membawa rohmat (pengantarnya), mau dilindungi juga susah..,

Yang kedua.,. kalau dirumah ktia banyak setannya, pasti kita akan merasa terganggu, entah apapaun bentuk gangguannya itu.., kecuali kalau kita kuat hingga setan tak mampu menggoda/mengganngu kita. Tapi sebaik-baiknya kita, kita harus menghindari dari segala bentuk gangguan..,

Pi-One

Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM
Lukisan-lukisan yang berupa
1. Gambar bukan orang non muslim
Jadi orang muslim gak boleh majang gambar presiden non muslim, kalo dia tinggal di negara non mayoritas muslim misalnya?

Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM2. Gambar telanjang (apapun itu, termasuk memperlihatkan aurat)--> berarti gambar perempuan yang keliatan rambutnya jgua termasuk.
Gimana dengan gambar organ tubuh untuk pelajaran biologi? Kan setengah bugil, setengah lagi berisi organ.

Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM
4. Gambar hewan
Gimana ngajari anak-anak soal binatang-binatang?

udang

Kutip dari: Pi-One pada Juli 25, 2009, 09:28:04 AM
Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM
Lukisan-lukisan yang berupa
1. Gambar bukan orang non muslim
Jadi orang muslim gak boleh majang gambar presiden non muslim, kalo dia tinggal di negara non mayoritas muslim misalnya?

Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM2. Gambar telanjang (apapun itu, termasuk memperlihatkan aurat)--> berarti gambar perempuan yang keliatan rambutnya jgua termasuk.
Gimana dengan gambar organ tubuh untuk pelajaran biologi? Kan setengah bugil, setengah lagi berisi organ.

Kutip dari: Idad pada Juli 25, 2009, 06:13:25 AM
4. Gambar hewan
Gimana ngajari anak-anak soal binatang-binatang?


@idad
oh gitu om....

@pi-one
1. mungkin kalo sebagai penghormatan ke presiden gpp
2. gambar anatomi dan hewan kan tujuannya buat pendidikan, yang ga boleh itu kalo tujuannya cuman buat pajangan/memperindah.

sejujurnya gua belom begitu paham juga sih....ada yg punya opini lain?   
Take a deep breath, lay down, and gaze upon the sky...

Nabih

Mau Nambah, karena jika kita memanjan gambar yang (mungkin) mengalihkan kita dari allah, misal sesuatu yang begitu indahnya, sehingga membuat kita lalai (misal shalat)

Misal ada Seseorang yang beli lukisan segitu mahalnya (karena begitu indah dan disukainya), dia terus menjaga dan memandangi lukisan secara berlebihan, gimana? bisa membuat lalai kewajiban kan?

punx

#8
Setidaknya yg gw tau:

1.Sebenarnya awal mula Rasulullah diutus ke bumi adalah untuk memurnikan ajaran2 hanif yg di bawa Adam As dan dilanjutkan Ibrahim As. serta nabi2 lain.

"Sesungguhnya Kami telah mengutus Rasul pada setiap umat (yang berseru) sembahlah Allah dan tinggalkan thaghut itu. " (QS. An-Nahl: 36).

kita ketahui bahwa pada masa itu disebut2 sebagai suatu zaman yg jahiliyah,,,
Kesyirikan terjadi di mana2,,, padahal Ibrahim dulunya adalah penyembah satu Tuhan, Allah
Kenapa hal ini terjadi,,,???
salah satu penyebab terbesarnya adalah terlalu mengagung2kan orang2 shalih,,,
mereka berlebihan hingga memujanya,,, mendokumentasikannya dlm bentuk gambar2 dan ato patung2...
ajaran2 Ibrahim yg hanif sudah dibelokkan sedemikian rupa. So, Muhammadlah yg bertugas meluruskannya lg.
So, jangan sampai kejadian ini terulang...
dan salah satu tindakan preventifnya adalah dengan mengharamkannya...

2. Karena menggambar makhluk hidup dianggap menandingi ciptaan Allah.



wallahualam ding.... gw jg ga terlalu ngerti

udang

Kutip dari: punx pada Juli 25, 2009, 12:59:25 PM
Setidaknya yg gw tau:

1.Sebenarnya awal mula Rasulullah diutus ke bumi adalah untuk memurnikan ajaran2 hanif yg di bawa Adam As dan dilanjutkan Ibrahim As. serta nabi2 lain.

"Sesungguhnya Kami telah mengutus Rasul pada setiap umat (yang berseru) sembahlah Allah dan tinggalkan thaghut itu. " (QS. An-Nahl: 36).

kita ketahui bahwa pada masa itu disebut2 sebagai suatu zaman yg jahiliyah,,,
Kesyirikan terjadi di mana2,,, padahal Ibrahim dulunya adalah penyembah satu Tuhan, Allah
Kenapa hal ini terjadi,,,???
salah satu penyebab terbesarnya adalah terlalu mengagung2kan orang2 shalih,,,
mereka berlebihan hingga memujanya,,, mendokumentasikannya dlm bentuk gambar2 dan ato patung2...
ajaran2 Ibrahim yg hanif sudah dibelokkan sedemikian rupa. So, Muhammadlah yg bertugas meluruskannya lg.
So, jangan sampai kejadian ini terulang...
dan salah satu tindakan preventifnya adalah dengan mengharamkannya...

2. Karena menggambar makhluk hidup dianggap menandingi ciptaan Allah.



wallahualam ding.... gw jg ga terlalu ngerti


1. yap saya setuju sekali om punx
2. nah ini yg saya masih bingung.
    kita kan ga mungkin menandingi ciptaan Allah??
Take a deep breath, lay down, and gaze upon the sky...

punx

emang sih kita ga bakalan mungkin menandingi Allah,,,
Allah gitu loh,,, dilawan hehehhe...

tp mungkin maksudnya gni,,,
coba aja km lg melukis (cewe),,,trus km kagum banget ma lukisan km itu,,,
nah,,, sikap kamu yg terlalu kagum (berlebihan) ini,,
km bisa aja ngomong,,, wah, lukisan gw keren banget, lebih cantik dari orangnya...hehehehe

Pi-One

Lukisan, patung, sama saja dengan obyek lain kan? Sifatnya netral, yang membedakan adalah penggunanya.

punx

Kutip dari: Pi-One pada Juli 25, 2009, 01:54:49 PM
Lukisan, patung, sama saja dengan obyek lain kan? Sifatnya netral, yang membedakan adalah penggunanya.

iya pi-one...  semua alat emang netral (ga bisa dihukumi) tergantung penggunaanya.
tp karena ia dianggap sesuatu yg sangat besar kemungkinannya dpt menimbulkan kesalahan,
sbg tindakan preventif mending dijauhi....

Klo pertanyaan gni di forum2 agama pasti jawabannya beda.
Ada suatu kaidah dalam menetapkan halal dan haram

1. karena ia dapat merusak (agama,jiwa, raga,harta,dll)
2. karena jenisnya
3. karena ada nash yg melarangnya...

untuk kasus gambar ini,bisa mengandung 2 unsur di atas (unsur 1 & 3)


jam

betul itu om punk
Sorry but you are not allowed to view spoiler contents.

punx

Haiyah,,,,, sok bgt gw
jujur gw jg belum bisa memahami semua itu di zaman modern ini
mengingat kita bener2 ga bisa lepas dari sumua itu (gambar)

di situs ini aja,,,, gw jg pake emoticon buat mengekspresiakan diri gw  ;D
gw jg liat Tipi,,, liat film,dll  dan itu lebih dari sekedar gambar,cz bisa bergerak.
Any opinions????