Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

September 14, 2024, 08:03:29 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
  • Total Anggota: 27,813
  • Latest: Brandon
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 73
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 50
Total: 50

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

Planet Kerdil

Dimulai oleh syx, Juli 31, 2008, 08:22:14 AM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

syx

setelah pluto dikeluarkan dari daftar planet tata surya dan diklasifikasikan sebagai planet kerdil, sekarang telah ditemukan beberapa planet kerdil tambahan:

[pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]


NASA/ESA/A Feild/STScI
Sebelumnya dikenal sebagai 2005 FY9, Makemake satu kelompok dengan Pluto dan Eris dalam kelompok yang disebut plutoid.

Kamis, 17 Juli 2008 | 07:54 WIB

JAKARTA, KAMIS - Himpunan Astronomi Internasional (IAU) menetapkan nama Makemake untuk planet kerdil yang sebelumnya disebut 2005 FY9. Objek yang termasuk jajaran planet kerdil itu berada di Sabuk Kuiper, daerah orbit yang lebih jauh dari Planet Neptunus.

Makemake adalah salah satu objek yang masuk dalam kelompok baru yang disebut plutoid. Sejak Himpunan Astronomi Internasional (IAU) menetapkan definisi plutoid, Makemake termasuk kelompok ini bersama Pluto dan Eris karena memenuhi ketentuan sebagai objek besar, bulat, dan berada lebih jauh dari Neptunus.

Nama Makemake diambil dari nama dewa kemanusiaan dalam kebudayaan Rapa Nui yang berkembang di Pulau Paskah (Easter Island) di Polynesia. Keterkaitan itu dipilih karena objek tersebut pertama kali dilaporkan oleh Mike Brown dari Institute Teknologi California (Caltech) menjelang Paskah pada tahun 2005.   

Makemake adalah planet kerdil pertama yang diberi nama resmi sejak tahun 2006. Planet kerdil adalah istilah untuk objek langit yang tidak masuk dalam jajaran delapan planet besar di Tata Surya. Terakhir kali, IAU memberi nama Eris, dari nama dewi perselisihan dalam mitologi Yunani, untuk objek yang sebelumnya dikenal sebagai 2003 UB313.

Setelah Makemake, IAU tengah mempertimbangkan pemberina nama untuk objek yang kini dikenal sebagai 2003 EL61. Meski telah ditemukan sejak tahun 2005, IAU lamban untuk memutuskan karena terjadi silang pendapat mengenai penemunya. Selain Brown, klaim penemuan juga diajukan Jose-Luiz Ortiz dari Institut Astrofisika di Andalusia, Granada, Spanyol.

WAH
Sumber : NewScientist

btw, bacanya gimana ya? makemake ato meikmeik?

reborn

Bingung gw sama istilah-istilah planet ini, bedanya apaan sih sebenernya ???
Makemake ajalah, lebih pas di lidah ;D

syx

dari website nasa:

A "dwarf planet" is a celestial body that (a) is in orbit around the Sun, (b) has sufficient mass for its self-gravity to overcome rigid body forces so that it assumes a hydrostatic equilibrium (nearly round) shape, (c) has not cleared the neighborhood around its orbit, and (d) is not a satellite.

Plutoids are celestial bodies in orbit around the Sun at a semi-major axis greater than that of Neptune that have sufficient mass for their self-gravity to overcome rigid body forces so that they assume a hydrostatic equilibrium (near-spherical) shape, and that have not cleared the neighborhood around their orbit. Satellites of plutoids are not plutoids themselves, even if they are massive enough that their shape is dictated by self-gravity. The three known and named plutoids are Pluto, Eris and as of July 2008, MakeMake. It is expected that more plutoids will be named as science progresses and new discoveries are made. While all plutoids are dwarf planets, it is interesting to note that not all dwarf planets are plutoids, as is the case with Ceres.

[pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]


L

Kutip dari: reborn pada Juli 31, 2008, 08:45:23 AM
Bingung gw sama istilah-istilah planet ini, bedanya apaan sih sebenernya ???
Makemake ajalah, lebih pas di lidah ;D

waks,,, enak dilidah emang makanan,,, ;d

ask nih,, apa planet kerdil ini bakalan mengganti posisi PLUTO??
Kalo ga salah PLUto kan di depak dari sistem tata surya matahari,,,

syx

kita tunggu aja penjelasan dari astronomsableng... dia pakar astronomi.
pluto bukan didepak dari sistem tata surya, masi bagian cuma tidak dianggap sebagai planet lagi. jadi sementara ini jumlah planet tata surya tidak lagi 9 melainkan cuma 8.

L

aku baca buku ipa sma kls 2,,
planet nya tetep 9 bahkan mw lebih,,

cuma yg ke9 itu bukan pLUto,,,
ato PLUTO ganti wajah ??? hehehe

yups aku jadi penasaran nih,,
@astrsablng ditunggu kehadirannya

syx

yg ke-9 itu disebutkan apa namanya?

L

NAmanya masih kode NASA...

tapi sekilas baca katanya maw jadi "KWAHOHWAR"

bener ga nulisnya ya??? ???

reborn

itu dah kurikulum baru ya? kok aneh namanya ?

Diambil dari topik sebelah nih :

Untuk jadi planet Suatu benda butuh syarat-syarat yaitu:
1.Mengorbit Matahari atau bintang lain yang menjadipusat tata suryanya.
2.Punya cukup massa, hingga gravitasinya dapat mengeliminir pengaruh gravitasi benda lain.
3.Orbitnya telah bersih dari benda-benda lain.

Dwarf Planet hanya memenuhi syarat pertama dan kedua saja, sedangkan asteroid tidak memenuhi satupun persyaratan di atas.

syx

orbit bersih? emang siapa buang kotoran di orbit pluto? kotoran apa?

L


mungkin maksud dari @reborn tuh,, pny orbit yg ga berbenturan ma orbit planet laen...
kan PLUto tuh berbenturan sama planet lain,,,

syx

berarti ada kemungkinan tabrakan dengan planet terdekat?

L

kalo ga salah PLuto berbenturan sama pLanet Jupiter ga taw saturnus ga taw,,,

ah lupa lagi,,,

kemungkinan tabrakan nya jauh,,, soalnya beda waktu PEriode REVOLUSI matahari,,

ah nunggu pakar nya aza deh

Vinchemz

MakeMake??
Kayak nama musuh Pahlawan bertopeng aja :D

L

walah nyambung sinchan hehehe