Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 28, 2024, 03:50:30 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 87
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 160
Total: 160

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

apakah memory otak kita tidak terbatas???

Dimulai oleh cadab, Juli 17, 2008, 09:39:21 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

MonDay

Kutip dari: Farabi pada Agustus 25, 2011, 04:25:10 PM
Kita belum tahu bagaimana ingatan dalam otak disimpan. Kita mempunya banyak sensor didalam tubuh, seperti mata, telinga dan kulit. Tapi sejauh yang bisa diamati, rasa pun ternyata disimpan pula dalam otak kita. Ada sekitar beberapa milyar neuron didalam otak kita, kalau 1 neuron menyimpan dalam hidup kita selama 1 hari, bisa dikatakan, tidak terbatas, setidaknya sampai kita habis umur, masih tersisa banyak tempat.
sebenarnya bentuk memori (ingatan) itu berupa apa si di dalam otak?

Farabi

Itulah yang sedang dipelajari. Saya belum tahu.
Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.

nate river

mungkin berupa impuls listrik....itu baru dugaan saya
hidup itu seperti asimtot...
meski mustahil mencapai titik kesempurnaan, tapi kita akan selalu berusaha mendekati kesempurnaan....

Balya

mungkin juga dalam suatu  bentuk organ dalam otak kanan dan kiri..

juga baru imajinasi saya...
:D
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

Farabi

Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.

asik tuh

satu hal,,,
semua yang ada bakal bisa dipecahin tapi tnggal mikirin gmana caranya???

ahahaha
(malah bikin ribet)

Balya

Kutipalthough this phenomenon occurs in very many areas of the brain
jadi blum kelar juga ni masalah..
;D
aku akan mengenalkan pendahulu ku lagi pada dunia dan akan mengikuti mereka.

Dipanggil_Macan

Wow, rame . . ..

Dr awal aq lihat banyak yg bicarain kalo manusia hanya menggunakan 10% dr kemampuan otaknya. Benar gk seh?
Menurut aq seh, mungkin saya. kenapa?
Otak, kecil ataupun besar memiliki fungsi yang sangat penting. Salah satu yang utama adalah mengatur kerja tubuh. Apabila manusia menggunakan 100% kemampuan otak, maka dia tidak akan bertahan satu hari pun. Mengapa? bisa kalian bayangkan jika kalian harus mengatur detak jantung perdetiknya sehingga darah dapat dipompa ke seluruh tubuh? Lalu kalian harus mengatur kemana saja nutrient yang ada dalam darah harus dilepaskan. dan tentu saja yang paling ribet adalah, kita harus mengatur kerja tiap sel yang ada didalam tubuh. Ingat, tiap sel ! ! !
padahal kita tentu tahu ada bahwa sel yang menyusun tubuh ini sangatlah banyak. Jika hal itu terjadi, yang bs kt lakukan mungkin hanya diam agar kt dpt bs membuat sistem tubuh bekerja dengan baik.
Oleh sebab itulah, kt membutuhkan suatu sistem tidak sadar yang diatur oleh otak. Suatu sistem yang otomatis berkerja untuk mempertahankan kerja tubuh.

Lalu daya ingat atau memory otak. Tak dipungkiri otak kita bs menyimpan hampir semuanya. Lalu apa batasannya? Kerusakan sel mungkin bs menjadi salah satu jawaban. yang aq tawu, sel otak adalah salah satu sel yang sangat sulit untuk diperbaiki karena sel tersebut tidak dapat memperbaiki selnya sendiri. Tidak seperti sel lain yang ada di dalam tubuh, sel otak tidak mempunyai banyak stem sel. stem sel merupakan sel yang dapat mengganti sel - sel rusak di tubuh. Berikutnya mungkin kita bs mempertanyakan "apakah bisa kita menjaga sel otak agar tidak rusak?" atau mungkin hanya mencegah kerusakannya agar tidaklah terlalu parah.

Kurasa butuh beberapa jurnal yang harus kita cari sehingga dapat menjawabnya dengan lebih baik. Atau bahkan kita harus melakukan penelitian lebih lanjut akan memori otak ini.

Buat teman², ini adalah forum sains. Jika menyangkut tentang sains, maka ada satu kalimat yang mesti kita pegang.

"prove of concept" atau "pembuktian"

Jgn OoT please . . .

Maafkan nubie jika ada salah kata.

exile_rstd

terbatas atau tidaknya, tapi saya pernah membaca, dalam keadaan kita tidur, otak kita bekerja. menyimpan memory yang penting dan membuang yang tidak perlu. coba saja apakah anda ingat 100% jalan yang sering dilewati? pasti hanya sebagian bukan?
otak kita seperti mesin. dan otak jugalah yang menciptakan super computer, kalkulator.
i adore your intelligence

Farabi

Para peneliti mulai memahami bagaimana cara otak menyimpan memori, tapi masih panjang jalan didepan.
[pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]
Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.

danzJr

Kutip dari: Dipanggil_Macan pada September 18, 2011, 06:52:47 PM
Wow, rame . . ..

Dr awal aq lihat banyak yg bicarain kalo manusia hanya menggunakan 10% dr kemampuan otaknya. Benar gk seh?


ya 10% kemampuan otak tapi tidak untuk kemampuan berfikir dan mengendalikan otak.

dulu di amerika ada kasus seorang anak gadis mampu melayangkan suatu benda hanya dengan meliriknya. menurut penelitian anak tersebut mampu mengendalikan 4% kemampuan otaknya dalam keadaan sadar.

tapi sayang kemudian itu menjadi riset rahasia negara amerika tersebut dan anak itu entah menghilang kemana tanpa ada penjelasan.

einstein juga pernah berkata 1% kegeniusan dan 99% imajinasi.
hal itu juga sudah membuktikan untuk menemukan sesuatu yang luar biasa bukanlah hal yang luar biasa bagi otak kita.

dan belum lagi masalah otak kiri, otak kanan, otak tengah, otak depan, otak belakang dan otak bawah sadar dan otak otak lainnya,

jadi sampai sekarang masih belum ada yang memastikan kemampuan otak manusia sebenarnya ;D

#kalau ada yang salah silakhan di benarkan ;D
[move]sesuatu itu dimulai dari mimpi, diusahakan dan menjadi kenyataan[/move]

MonDay

#56
mungkin ga memori otak itu mirip seperti memori komputer
jd bentuknya berupa impuls 0 (tidak ada) dan 1 (ada)
ada dan tidak adanya itu belum tau sesuatunya apa hehehe

misalnya identifikasi warna
hitam 100100
putih 011011

Monox D. I-Fly

Kutip dari: danzJr pada Oktober 06, 2011, 12:13:49 PM
dulu di amerika ada kasus seorang anak gadis mampu melayangkan suatu benda hanya dengan meliriknya. menurut penelitian anak tersebut mampu mengendalikan 4% kemampuan otaknya dalam keadaan sadar.

"Melayangkan" benda? Bener2 secara harfiah tuh? Kayak yg biasa dilakukan poltergeist gitu? Lalu apa hubungannya dg memori otak?  ???
Gambar di avatar saya adalah salah satu contoh dari kartu Mathematicards, Trading Card Game buatan saya waktu skripsi.

Fariz Abdullah

Jika menganologikan dengan memori komputer, tadi ada yang bilang memori otak kita 108432 bit..Berarti terbatas juga ya..Masalahnya apakah memori di otak kita bisa diupgrade seperti memori komputer? Apakah regenerasi sel otak menjelaskan juga penambahan memori? Jika otak kita bisa "self upgrading", bisa jadi memori otak bisa tak terbatas..
[move]DOUBT EVERYTHING AND FIND YOUR OWN LIGHT[/move]

danzJr

Kutip dari: Monox D. I-Fly pada Oktober 14, 2011, 02:05:25 PM
"Melayangkan" benda? Bener2 secara harfiah tuh? Kayak yg biasa dilakukan poltergeist gitu? Lalu apa hubungannya dg memori otak?  ???
]
untuk lebih jelasnya saya kurang tau karna itu sama saja seperti mencari tau area 51 dan tenang sains vs agama.
Tapi hal tadi jelas membuktikan jika manusia mampu mengendalikan kemampuan mereka berarti memory otaknyapun juga mampu "berkembang".
Tau kasus billy yg mempunyai 24 kepribadian dan di setiap kepribadiannya maka warna bola matanya akan berubah?
Dan tiap kepribadiannya mempunyai ingatan memorynya sendiri yang blm bisa dijelaskan.

otak kita adalah sistem terhebat jagad raya ini.
Para ahli mampu menjelaskan teori ini itu tapi tidak pernah mampu mengetahui kemampuan otak manusia,hanya sebatas pendapat dan argumentasi
[move]sesuatu itu dimulai dari mimpi, diusahakan dan menjadi kenyataan[/move]