Gunakan MimeTex/LaTex untuk menulis simbol dan persamaan matematika.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

April 20, 2024, 04:11:07 AM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 188
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 172
Total: 172

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

kenapa bumi punya gravitasi?

Dimulai oleh cadab, Juli 17, 2008, 08:53:40 AM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

Sky

Ikut nimbrung kk.
Yang saya ingat, massa itu menunjukkan kecenderungan untuk bergerak.
Jadi makin besar massanya semakin sulit untuk mengubah keadaan geraknya (dari diam menjadi bergerak atau sebaliknya).
Jadi kalo kita mengatakan:
Kutip dari: muhmus88 pada April 10, 2009, 10:06:28 PM
...benda akan mmiliki massa jika ada kecepatannya,,,
saya pikir kurang tepat, karena itu berarti kecepatan menyebabkan benda bermassa, padahal ada partikel yang punya kecepatan
tetapi tidak bermassa, misalnya foton atau partikel gamma.
Selain itu kita juga bisa memiliki massa tanpa punya kecepatan (contohnya 1 kg benda yang diletakkan diam di ruang yang
terisolasi), dan juga sebaliknya ( seperti foton tadi).

kalo menurut saya, untuk gaya gravitasi ini, massa berperan sebagai faktor pengubah keadaan gerak (mengubah arah gerak
atau mengubah besar kelajuan).
he... bener g kk? :)

tapi itu belum menjawab 'kenapa bumi punya gravitasi?'.... :-\

HyawehHoshikawa

@atas
KutipJadi makin besar massanya semakin sulit untuk mengubah keadaan geraknya (dari diam menjadi bergerak atau sebaliknya

lah, terus foton yang ente bilang sendiri tu gimana?Massanya ndak ada, tapi yang ngrubah dari b'gerak ke diam malah sulit skali?

Kutipsaya pikir kurang tepat, karena itu berarti kecepatan menyebabkan benda bermassa, padahal ada partikel yang punya kecepatan
tetapi tidak bermassa, misalnya foton atau partikel gamma.

setuju, cahaya justru kecepatan geraknya merupakan kecepatan tertinggi di alam semesta, namun apa pernah kita mendengar berita seseorang meninggal karena ketiban cahaya?(masih mending ketiban cahaya, kalo' ketabrak(collide) oleh cahaya yang bermassa, existensi dibumi ini bisa musnah sama sekali? :o

KutipBisa dibilang, gravitasi itu sifatnya massa. Nah, kenapa bisa massa memiliki gravitasi, ini blm terjawab. Beberapa orang menyebut penyebabnya graviton, tetapi si graviton ini sampe skrg blm ada yg bisa buktiin. Begitulah ceritanya.
yah, menurut saya sih jawaban diatas ini yang paling sesuai dengan teori yang ada
Rationality alone isn't enough, the world is Complex.

Sky

Kutip dari: HyawehHoshikawa pada April 11, 2009, 03:56:27 AM
lah, terus foton yang ente bilang sendiri tu gimana?Massanya ndak ada, tapi yang ngrubah dari b'gerak ke diam malah sulit skali?

Maksudnya yang dirubah itu arahnya. Kalo kelajuannya, kayaknya ga bisa. Tetep c.
Tapi kalo nabrak tembok mungkin berhenti ga ya?
Haha... :P
kidding...

Saya juga setuju sama teori graviton itu.
Kan partikel bisa bermuatan untuk menimbulkan gaya Coloumb, bisa memiliki momen magnet untuk menimbulkan
gaya magnet, jadi kemungkinan besar, ya punya semacam 'momen' gravitasi ato 'muatan' gravitasi gitu.
Yaitu yang disebut graviton tadi...

muhmus88

hehehehehee....

iya sie...bener..tengkyu mas2...

jadi intinya besarnya kecepatan tu dipngaruhi ama masa gitu ya( duh jadi bingung )???
kalo yang tadi menurut saya gini..misal kita ada di bumi misal j y..kecepatan linier rotasi bumi(dikatulistiwa) 300m/s
berat kita 80kg..terus kalo kita berada di planet yang kecepatan linear rotasinya 2x lipat, berat kita akan bertambah...

maksud saya gitu..bener ga????masih awam mas..

comment lagi donk..
Surga Itu bukan tentang tempat yang indah, Melaikan Tentang Rasa yang sempurna.

HyawehHoshikawa

Kutipjadi intinya besarnya kecepatan tu dipngaruhi ama masa gitu ya( duh jadi bingung )
kalo yang tadi menurut saya gini..misal kita ada di bumi misal j y..kecepatan linier rotasi bumi(dikatulistiwa) 300m/s
berat kita 80kg..terus kalo kita berada di planet yang kecepatan linear rotasinya 2x lipat, berat kita akan bertambah...

kayaknya malah ngurang deh, gaya gravitasi itu kan berperan sebagai gaya kedalam, sementara kalo' kecepatan rotasi makin tinggi itu b'arti gaya sentrifuge-na malah tambah gede, padahal gaya sentrifuge arahnya keluar...

CMIIW?
Rationality alone isn't enough, the world is Complex.

HyawehHoshikawa

#80
Kutipjadi intinya besarnya kecepatan tu dipngaruhi ama masa gitu ya( duh jadi bingung )
hmm... bukannya gitu,sih,
gampangnya gini deh,
Gaya Gravitasi = GMm/R^2

kemudian awalnya bulan itu geraknya (lurus) linier masuk kedalam lingkup gaya gravitasi bumi dimana
GMm/R^2 > mv^2/R
GM/R > v^2

nah nanti bulan tersebut akan menyesuaikan diri dengan cara menjauhkan diri dari bumi yang kemudian mengakibatkan
GM/R = v^2

tapi kalo'
GM/R < v^2
yah bulannya melarikan diri dah dari bumi, dan tidak mengorbit di bumi...
begitu...


note:
1 kemungkinan lagi yaitu karena suatu sebab dan beberapa sebab lainnya bulannya justru nabrak bumi...

....
Kutipjadi intinya besarnya kecepatan tu dipngaruhi ama masa gitu ya( duh jadi bingung )
kalo yang tadi menurut saya gini..misal kita ada di bumi misal j y..kecepatan linier rotasi bumi(dikatulistiwa) 300m/s
berat kita 80kg..terus kalo kita berada di planet yang kecepatan linear rotasinya 2x lipat, berat kita akan bertambah...

ngomongin apa ni?
kalo' berat seperti yang saya tulis bakalannya berubah,
tapi kalo' massa dimana-mana sih tetap
Rationality alone isn't enough, the world is Complex.

muhmus88

kemudian awalnya bulan itu geraknya (lurus) linier masuk kedalam lingkup gaya gravitasi bumi dimana
GMm/R^2 > mv^2/R
GM/R > v^2

nah nanti bulan tersebut akan menyesuaikan diri dengan cara menjauhkan diri dari bumi yang kemudian mengakibatkan
GM/R = v^2


GM/R < v^2
yah bulannya melarikan diri dah dari bumi, dan tidak mengorbit di bumi...
begitu...

kok bisa???
ada buktinya ga bulan tu awalnya gerak lurus??
terus dari
GM/R > v^2
kok bisa jadi
GM/R = v^2???
bisa di jelaskan???

kalo menurut saya sieh..dulu bulan itu adalah bagian dari bumi(ga pernah ada yang bilang yah??, tapi cuma pendapat saya kok)), terus karena sesuatu terlepas dari bumi, makany arah rotasi bumi dan bulan itu berkebalikan atau dengan kata lain seperti geer..
terus semakin lama dan semakin menjauh...
dan mungkin suatu saat akan terlepas(bukan bagian dari satelit bumi lagi).

hehehehehe...
maaf,kalo salah pendapat kan boleh..

bimbing yah mas2 profesional...
Surga Itu bukan tentang tempat yang indah, Melaikan Tentang Rasa yang sempurna.

HyawehHoshikawa

Kutipkalo menurut saya sieh..dulu bulan itu adalah bagian dari bumi(ga pernah ada yang bilang yah??, tapi cuma pendapat saya kok)), terus karena sesuatu terlepas dari bumi, makany arah rotasi bumi dan bulan itu berkebalikan atau dengan kata lain seperti geer???..
terus semakin lama dan semakin menjauh...
dan mungkin suatu saat akan terlepas(bukan bagian dari satelit bumi lagi)
.

hal itu bisa t'jadi kalo' EK bulan(1/2 mv2 = GMm/R) <- (pokoknya itu batas kecepatan lepas lah...gw juga bingung deskripsinya apaan)

tapi karena skarang asumsinya jarak dari bulan ga' bgitu banyak berubah, maka bisa diabaikan, yang mana artinya gaya keluar (mv^2/R) = gaya tarik kedalamnya (GMm/R^2)

Rationality alone isn't enough, the world is Complex.

muhmus88

Kutip dari: HyawehHoshikawa pada April 11, 2009, 08:55:22 PM
hal itu bisa t'jadi kalo' EK bulan(1/2 mv2 = GMm/R) <- (pokoknya itu batas kecepatan lepas lah...gw juga bingung deskripsinya apaan)

tapi karena skarang asumsinya jarak dari bulan ga' bgitu banyak berubah, maka bisa diabaikan, yang mana artinya gaya keluar (mv^2/R) = gaya tarik kedalamnya (GMm/R^2)


tapi saya pernah dengar kalo jarak bulan ke bumi makin jauh dan mungkin akan lepas dari bumi...

ya ga???
Surga Itu bukan tentang tempat yang indah, Melaikan Tentang Rasa yang sempurna.

Sky

Jadi apakah sebenarnya yang membuat bumi memiliki gravitasi?

Sekedar cerita saja:
Teman saya pernah bilang bahwa konsep gravitasi yang dikembangkan Newton berbeda dengan yang diajukan Einstein.

Kalo di Newton, gaya gravitasi itu semacam interaksi antara 2 massa. Pokoknya kalo ada 2 massa, mereka saling tarik
menarik, dan kita tidak tahu 'bagaimana caranya' / 'kenapa' massa itu bisa menarik massa lain.

Kalo di Einstein, massa itu menyebabkan adanya pelengkungan dimensi-ruang waktu yang menyebabkan benda lain bergerak sesuai kelengkungan tersebut.

Haha...sejujurnya saya juga ga paham maksud teman saya itu apa.
Kalo ada yang ngerti, tolong dijelaskan,Kak.
Dulu pernah nyoba baca di wiki, tapi bahasa Inggrisnya bikin pusing...
Jadi, masih tetap gamang....

muhmus88

bisa donk jelasin yang menurut einstein??

butuh nie..

alx menarik banget..thx.
Surga Itu bukan tentang tempat yang indah, Melaikan Tentang Rasa yang sempurna.

HyawehHoshikawa

sori, jawaban gw tu ada yang salah, tadi belom nurunin rumus, tar deh dicari bates-batesnya.
ada bates dimana kalo
R = sekian maka t'tarik ke bumi,
R = Sekian maka dia akan menuju jarak yang statis(untuk one-on-one force)
R = Sekian, minggat dari orbital

pkoknya, kalo' menurut abah Newton itu kan gravitasi diakibatkan oleh adanya interaksi dua benda yang bermassa. nah itu tu cuman pendekatan aja

ditahun 1900-an abah enstein ngoreksi kekurangtelitian perhitungan menurut newton mengenai 1tahun merkurius (kalo' ga salah) itu tiap tahun melenceng skitar 5400 derajat detik....yang artinya 1,5 derajat

okay, ga meaning, namun percobaan selanjutnya yaitu dengan mengukur pembelokan cahaya oleh bintang( harusnya cahaya kan ga' punya massa tuh, namun cahaya itu slalu tidak b'gerak lurus ketika berada didekat bintang instead of melenceng dikit....)

slaen itu, kalo' Gravitasi hanya diakibatkan oleh benda bermassa dan hanya menarik benda bermassa, maka ga ada yang namanya Blackhole dong....
Rationality alone isn't enough, the world is Complex.

rawWARus

klo menurutku sh msh disebabkan karena atom yg bergerak menimbulkan listrik dan listrik menimbulkan magnet....
SeSuATu KarYa MaNusIa SerIng BeRaWaL dAri MimPI, MaKA eKSpresIkan MImpimU DenGAN Sains...
DaLAm HaL KeDUniAwiAn TAk AdA hAl yG tAk mUNgkin...

Pi-One

Kutip dari: rawWARus pada April 12, 2009, 12:47:44 AM
klo menurutku sh msh disebabkan karena atom yg bergerak menimbulkan listrik dan listrik menimbulkan magnet....
Sekali lagi, rasanya medan gravitasi dan medan magnet berbeda. Benda dengan medan magnet besar tidak berarti memiliki gravitasi lebih besar...

HyawehHoshikawa

#89
oh,iya gaya tark oleh magnet ama muatan itu kan ada "+" ama "-" nya...
kalo' sama nanti tolak menolak, kalo' beda tarik menarik...
nah, kalo' gaya tarik oleh gravitasi ada ndak???
yang negatif gitu...
anti-matter gitu mungkin???  :P

nih batesnya:

r > 2GM/v2
maka bulan ga' ngorbit ama bumi

GM/v2 < r < 2GM/v2
bulan ketarik ampe "r = GM/v2"

r < GM/v2
bulan nabrak bumi...

Koreksi???
Rationality alone isn't enough, the world is Complex.