Member baru? Bingung? Perlu bantuan? Silakan baca panduan singkat untuk ikut berdiskusi.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 29, 2024, 04:11:43 AM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 127
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 94
Total: 94

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

Kolesterol hilang dengan cara alami, ini rahasianya !!!

Dimulai oleh Herna silvia, April 03, 2017, 02:29:52 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

Herna silvia

Kolesterol sangat berbahaya bagi kesehatan. Banyak penyakit berbahaya yang disebabkan karena timbunan kolesterol dalam tubuh. Penyakit karena kolesterol tinggi tersebut antara lain stroke, jantung, liver dan ginjal. Masalah kolesterol tinggi jika tidak diatasi dengan serius akan berdampak kepada kematian.

Untuk menurunkan kolesterol dalam tubuh dapat memanfaatkan bantuan obat-obat dokter. selain dengan obat-obatan, kamu dapat memanfaatkan bahan alami. Berikut adalah bahan alami yang dapat menurunkan kolesterol dalam tubuh seperti yang dilansir [pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.] yaitu:

1. Olahraga

Tidak harus olahraga yang berat dan memaksa olahraga setiap hari. Kamu dapat memulai olahraga ringan setiap seminggu sekali. Olahraga sangat bermanfaat untuk mengurangi risiko kolesterol tinggi.

2.Menjaga Pola Makan


Rutin mengonsumsi buah dan sayur sangat baik untuk kesehatan tidak hanya mengurangi kolesterol dalam tubuh. Buah dan sayur dapat berfungsi untuk menyerap kolesterol jahat dalam tubuh.

3. Konsumsi Rempah

Rempah dapat membantu tubuh untuk mengurangi lemak jahat dalam tubuh. Rosmery, jahe, cengkeh dan kayu manis adalah rempah-rempah yang baik untuk mengurangi kolesterol jahat dalam tubuh.
   
4. Menjaga Berat Badan

Hindari berat badan yang berlebih. Jika diperlukan diet sangat penting untuk menjaga kolesterol jahat menumpuk dalam tubuh. Menghindari makanan yang banyak mengandung lemak trans sangat penting. Selain itu dengan berat badan yang ideal maka kamu akan terhindar penyakit yang berbahaya seperti stroke, serangan jantung dan ginjal.

5. Hindari Stres

Stres dapat meningkatkan level kolesterol dalam tubuh. Hindari stres dan memikirkan hal yang terlalu berat. Stres juga dapat memicu penyempitan pada arteri sehingga membuat peredaran darah tidak lancar.

Demikian 5 cara alami yang dapat kamu lakukan agar terhindar masalah kolesterol. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

Kar.Chan

thank you untuk infonya. stress setauku itu yang paling sulit dihindari mengingat semakin banyak tantangan hidup ini. hehehe.