Gunakan MimeTex/LaTex untuk menulis simbol dan persamaan matematika.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

April 20, 2024, 03:31:06 AM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 188
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 161
Total: 161

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

Pemecahan Ester

Dimulai oleh syx, September 19, 2008, 02:03:17 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

syx

kalo mo mecah ester pake apa ya? gw pingin mecah thiamphenicol palmitate menjadi thiamphenicol aja. thanks.

peregrin

biasanya fatty acid ester bisa dipecah dg alkaline hydrolysis

belum sempat nyari2 nih, tapi coba pakai ethanolic-NaOH 1 M (>3 kali lbh banyak volumenya) dan waterbath 50 celcius 2 jam (ini prosedur utk pemecahan ester cholesterol).
Free software [knowledge] is a matter of liberty, not price. To understand the concept, you should think of 'free' as in 'free speech', not as in 'free beer'. (fsf)

syx

masalah sebenarnya adalah kesulitan cari reference standard untuk thiamphenicol palmitate. makanya terbersit ide untuk memecahnya jadi thiamphenicol. dengan demikian kita bisa menggunakan reference standard thiamphenicol.

bluesky

om semuanya...

monggo dibaca buku kimia organik 1 dan 2 Fessenden&Fessenden, tuh buku juragannya kimia organik termasuk organik sintesis. dari yang dasar sampe yang super heboh permulaannya ada disitu semua...
kalo saya perlu reaksi ini itu, biasanya saya acuan dasarnya pada buku itu...
Monggo dicoba... ;)
yang suka di lab silahkan masuk ke...

[pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]

syx

peregrine dipanggil om...


thanks bluesky. udah dapet [pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.]. di situ dituliskan ester bisa dipecah dengan cara hidrolisis, pake air aja ato dengan larutan asam/basa lemah. hidrolisis dengan basa lemah berjalan satu arah. jadi sebaiknya dipilih prosedur yang itu. juga berdasarkan informasi bahwa sodara tua thiamphenicol, yaitu chloramphenicol, bentuk ester palmitatnya yg ga aktif dihidrolisis menjadi chloramphenicol aktif dalam usus halus. pH usus halus berada dalam rentang 4-8.
ntar mo coba ah dipecah pake refluks dengan larutan NaOH encer.