Gunakan MimeTex/LaTex untuk menulis simbol dan persamaan matematika.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 28, 2024, 04:59:20 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 87
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 102
Total: 102

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

[ASK] Pernyataan atau Kalimat Terbuka?

Dimulai oleh Monox D. I-Fly, Juni 07, 2013, 04:12:12 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

Monox D. I-Fly

Bro-bro sekalian, saya mau tanya nih... Kalau ada kalimat yang bunyinya, "Putri adalah seorang gadis yang manis." itu termasuk pernyataan atau kalimat terbuka? Kalau bisa sekalian sama sumber/referensinya. Thanks.
Gambar di avatar saya adalah salah satu contoh dari kartu Mathematicards, Trading Card Game buatan saya waktu skripsi.

Sandy_dkk

pernyataan adalah kalimat yang memiliki nilai kebenaran (benar atau salah), sementara kalimat terbuka tidak memiliki nilai kebenaran.

jelas sekali kalimat diatas adalah kalimat pernyataan.

ytridyrevsielixetuls

bukankah kalimat "Putri adalah seorang gadis yang manis." sifatnya subjektif ?
jadi bukannya itu kalimat terbuka ya?

kalimat terbuka adalah kalimat yang memiliki variabel. artinya kebenarannya tidak mutlak. bisa jadi karena subjektif atau kurang lengkap keterangannya. sehingga kalimat terbuka bisa jadi bener bisa jadi salah. tergantung variabelnya.

Contoh kalimat terbuka :

X + 5 = 10 ---> nilainya vague (samar)
kalau X = 5 maka kalimat itu menjadi benar. sehingga kalimat tsb dianggap kalimat terbuka yang benar.
tapi kalau X = 17 maka kalimat terbuka itu menjadi salah.
dengan demikian, variabel dari kalimat terbukalah yang menentukan apakah kalimat tsb benar atau salah.

berbeda dari kalimat terbuka,
kalau pernyataan sudah jelas kebenarannya dan tidak subjektif.

Contoh :

1 + 1 = 2 ---> ini sudah jelas-jelas kebenarannya sehingga disebut pernyataan.

tapi persoalannya, di luar logika matematika, pernyataan bisa bersifat subjektif karena seseorang bisa membuat pernyataan yang berupa opini pribadinya sendiri, seperti di kalimat TS tsb.
[move]
     -/"|           -/"|           -/"|
<(O)}D     <(O)}D     <(O)}D
     -\_|          -\_|           -\_|

topazo

#3
Kutip dari: ytridyrevsielixetuls pada Juni 08, 2013, 07:29:36 PM
bukankah kalimat "Putri adalah seorang gadis yang manis." sifatnya subjektif ?
jadi bukannya itu kalimat terbuka ya?

kalimat terbuka adalah kalimat yang memiliki variabel. artinya kebenarannya tidak mutlak. bisa jadi karena subjektif atau kurang lengkap keterangannya. sehingga kalimat terbuka bisa jadi bener bisa jadi salah. tergantung variabelnya.

Contoh kalimat terbuka :

X + 5 = 10 ---> nilainya vague (samar)
kalau X = 5 maka kalimat itu menjadi benar. sehingga kalimat tsb dianggap kalimat terbuka yang benar.
tapi kalau X = 17 maka kalimat terbuka itu menjadi salah.
dengan demikian, variabel dari kalimat terbukalah yang menentukan apakah kalimat tsb benar atau salah.

berbeda dari kalimat terbuka,
kalau pernyataan sudah jelas kebenarannya dan tidak subjektif.

Contoh :

1 + 1 = 2 ---> ini sudah jelas-jelas kebenarannya sehingga disebut pernyataan.

tapi persoalannya, di luar logika matematika, pernyataan bisa bersifat subjektif karena seseorang bisa membuat pernyataan yang berupa opini pribadinya sendiri, seperti di kalimat TS tsb.
Berarti kalau kalimatnya:
"Menurutku Putri adalah seorang gadis yang manis."
Kalimatnya sudah dilengkapi oleh pernyataan subjektifitas, sehingga sudah lengkap sebagai pernyataan... Begitukah?

BSJS...
Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang kamu dustakan?

Monox D. I-Fly

Terima kasih atas semua masukannya, teman-teman...  :D
Gambar di avatar saya adalah salah satu contoh dari kartu Mathematicards, Trading Card Game buatan saya waktu skripsi.