Member baru? Bingung? Perlu bantuan? Silakan baca panduan singkat untuk ikut berdiskusi.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 29, 2024, 06:08:36 PM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 231
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 191
Total: 191

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

Palindrome dalam matematika

Dimulai oleh reborn, Juli 12, 2008, 01:28:28 AM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

reborn

Palindrome adalah sebutan yang dipakai untuk susunan huruf-huruf, kata-kata, bilangan, dll yang jika dibaca baik dari kiri maupun kanan adalah sama. Dalam palindrome semua tanda baca (seperti spasi, titik, koma, tanda petik, dll) dapat diabaikan. Contohnya dalam bahasa Indonesia : malam, katak, tamat. Palindrome juga berlaku pada kalimat. [pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.] berhasil bikin palindrome  yang terdiri dari 17259 kata  :o mantap ya ;D
Ada yang bisa buat palindrome kalimat dalam bahasa Indonesia ga?

Nah, dalam matematika juga ada. Contoh palindrome dalam matematika :
1 (ya iyalah!)
131
12345678987654321
dst

Angka 89 juga adalah palindrome. Buktinya :

89 + 98 = 187
187 + 781 = 968
968 + 869 = 1837
1837 + 7381 = 9218
9218 + 8129 = 17347
17347 + 74371 = 91718
91718 + 81719 = 173437
173437 + 734371 = 907808
907808 + 808709 = 1716517
1716517 + 7156171 = 8872688
8872688 + 8862788 = 17735476
17735476 + 67453771 = 85189247
85189247 + 74298158 = 159487405
159487405 + 504784951 = 664272356
664272356 + 653272466 = 1317544822
1317544822 + 2284457131 = 3602001953
3602001953 + 3591002063 = 7193004016
7193004016 + 6104003917 = 13297007933
13297007933 + 33970079231 = 47267087164
47267087164 + 46178076274 = 93445163438
93445163438 + 83436154439 = 176881317877
176881317877 + 778713188671 = 955594506548
955594506548 + 845605495559 = 1801200002107
1801200002107 + 7012000021081 = 8813200023188

8813200023188 adalah suatu palindrome.

Ada yang bisa nemuin palindrome yang lain?
Selain itu juga ada palindromic prime, suatu palindrome yang terdiri dari bilangan2 prima.


Farabi

Ada juga yang kayak gini ya? ???? Bener bener banyak polanya
Raffaaaaael, raffaaaaael, fiiii dunya la tadzikro. Rafaael. Fi dunya latadzikro bil hikmah, wa bil qiyad

Maa lahi bi robbi. Taaqi ilaa robbi. La taaqwa, in anfusakum minallaaahi.

utusan langit

masih nggak jelas kenapa 89 masuk palindrom, jelas2 susunan urutan balik != urutan awal

Monox D. I-Fly

Kutip dari: reborn pada Juli 12, 2008, 01:28:28 AM
Palindrome adalah sebutan yang dipakai untuk susunan huruf-huruf, kata-kata, bilangan, dll yang jika dibaca baik dari kiri maupun kanan adalah sama. Dalam palindrome semua tanda baca (seperti spasi, titik, koma, tanda petik, dll) dapat diabaikan. Contohnya dalam bahasa Indonesia : malam, katak, tamat. Palindrome juga berlaku pada kalimat. [pranala luar disembunyikan, sila masuk atau daftar.] berhasil bikin palindrome  yang terdiri dari 17259 kata  :o mantap ya ;D
Ada yang bisa buat palindrome kalimat dalam bahasa Indonesia ga?

Kalo' kalimat sih belum, tapi kalo' frase: pasir isap itu palindrome kan?  ;D
Gambar di avatar saya adalah salah satu contoh dari kartu Mathematicards, Trading Card Game buatan saya waktu skripsi.