Selamat datang di ForSa! Forum diskusi seputar sains, teknologi dan pendidikan Indonesia.

Welcome to Forum Sains Indonesia. Please login or sign up.

Maret 29, 2024, 06:44:54 AM

Login with username, password and session length

Topik Baru

Artikel Sains

Anggota
Stats
  • Total Tulisan: 139,653
  • Total Topik: 10,405
  • Online today: 134
  • Online ever: 1,582
  • (Desember 22, 2022, 06:39:12 AM)
Pengguna Online
Users: 0
Guests: 65
Total: 65

Aku Cinta ForSa

ForSa on FB ForSa on Twitter

10 RESEP SUKSES BANGSA JEPANG

Dimulai oleh pams, November 25, 2009, 03:21:50 PM

« sebelumnya - berikutnya »

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

wiwien hariyanto

Soal anime jepang, saya sih suka banget!!!!!! :D :D :D :D
mulai komik sama filmnya. banyak banget yang bisa kita tiru dari apa yang ada.
contohnya aja tsubasa, pernah ada yang mengenai tehnik menendang, dari tendangan lurus, tendangan melengkung atau yang lain. aku coba sendiri n memang benar adanya.
ternyata komik-komik yang ada tidak sekedar imaginasi aja tapi, juga riset yang cukup detail.

Monox D. I-Fly

Kutip dari: heru.htl pada September 17, 2010, 10:42:43 AM
Saya bicara sebagai ilmuan, bukan sebagai pribadi dan bukan sebagai anak bangsa yang pernah dijajah Jepang.

Satu lagi bung, umur saya +33 tahun, pandangan hidup saya beda terhadap jaman dulu ketika saya berusia <= 25 tahun.

Jika kita selalu memandang "cocok sesuai individu", maka "apa gunanya sains, moral, kemanusian, dedikasi/loyalitas, budi pekerti?", maka "apa gunanya guru, teman, sahabat, tetangga, bangsa lain, negara tetangga?", maka "apa gunannya individu lain?"

Mari bung, jangan selalu memandang orang lain/bangsa lain dari sisi buruk mereka; bagaimana jika kita selalu dipandang buruk oleh orang lain/bangsa lain?

Yang saya tidak begitu setuju adalah, seringkali orang menyanjung-nyanjung suatu negara dan tidak terima bahwa negara tersebut memiliki kekurangan ataupun sebaliknya, menjelek-jelekkan suatu negara dan tidak mau mengakui kalau negara tersebut memilili kelebihan. Hal ini terjadi baik pada negara sendiri ataupun negara lain. Karena topik ini tentang Jepang, saya akan memberi contoh masing-masing: Gerakan anti-Jepang (bagi mereka Jepang itu yang jelek-jelek saja) dan weaboo (bagi mereka Jepang itu yang bagus-bagus saja). Pendapat mereka cenderung bias. Saya sendiri berusaha lebih menyikapinya secara obyektif: Memang poin-poin yang ditulis pada awal thread ini bagus, namun seperti pendapat salah satu member sebelumnya, menurut saya harakiri itu tindakan pengecut yang melarikan diri dari kenyataan.
Gambar di avatar saya adalah salah satu contoh dari kartu Mathematicards, Trading Card Game buatan saya waktu skripsi.