Forum Sains Indonesia

Ilmu Terapan => Ilmu Teknik => Teknik Lingkungan => Topik dimulai oleh: Rupi pada Januari 28, 2020, 04:04:00 PM

Judul: Apakah proses Perkolasi mampu menetralisir air limbah ?
Ditulis oleh: Rupi pada Januari 28, 2020, 04:04:00 PM
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Halo teman-temanku

Proses Perkolasi merupakan proses peresapan air ke dalam tanah yang diakibatkan oleh adanya gravitasi. Nah pertanyaannya, apakah proses alami ini bisa menetralisir air limbah ? Dan jika iya, seberapa mampu kah proses alam ini dalam menangani air limbah ?